Jelaskan Konsep Aktivitas Fisik Yang Ada Dalam Pembelajaran PJOK

jelaskan konsep aktivitas fisik yang ada dalam pembelajaran PJOK

pemanasan inti pendinginan

jelaskan konsep aktivitas yang ada dalam pembelajaran pjok

Jawaban:

Senam

renang

sepak bola

jelaskan konsep aktivitas fisik yang ada dalam pembelajaran pjok !​

Jawaban:

-senam

-renang

-permainan bola besar dan bola kecil

-atletik

-bela diri

Penjelasan:

Semoga membantu jangan lupa follow ya

jelaskan konsep aktivitas fisik yang ada dalam pembelajaran PJOK

Persatuan Jasmani orker Kesehatan

Jelas kan konsep aktivitas fisik yang ada dalam pembelajaran pjok

Dalam pembelajaran PJOK, konsep dari aktivitas fisik adalah gerakan yang berasal dari otot rangka dan memerlukan energi untuk melakukan gerakan tersebut dan dilakukan untuk menjaga kesehatan, baik pada kondisi sekarang ataupun di masa yang akan datang.

Pembahasan

Aktivitas fisik adalah gerakan-gerakan tubuh seseorang yang menggunakan otot rangka dan dilakukan untuk meningkatkan kualitas dari kesehatan yang ada pada tubuh seseorang. Aktivitas fisik ini dilakukan untuk mendapatkan fitrah manusia yang utuh dalam melakukan aktivitas yang ada di dalam kehidupan. Untuk bisa merasakan manfaat yang ada pada aktivitas fisik, maka seseorang harus secara rutin dan teratur melakukan aktivitas tersebut. Seperti yang sudah disebutkan di atas bahwa aktivitas fisik ini memiliki manfaat yang luar biasa bagi kesehatan seseorang. Berikut adalah beberapa bentuk dari manfaat aktivitas fisik:

  • Mengelola berat badan: melakukan aktivitas fisik akan membakar kalori yang ada pada tubuh kita. Terbakarnya kalori ini bisa membantu tubuh dalam membakar lemak sehingga kita bisa memiliki berat badan ideal.
  • Meningkatkan stamina: aktivitas fisik akan meningkatkan detak jantung secara berkala sehingga membuat peraliran darah yang ada pada jantung menjadi meningkata. Meningkatnya detak jantung juga akan meningkatkan kerja paru-paru. Kedua hal ini akan bermanfaat karena akan meningkatkan efisiensi dari kerja jantung sehingga kita bisa meningkatkan ketahanan stamina dalam tubuh.
  • Mencegah penyakit kronis: dengan melakukan aktivitas fisik, seseorang bisa mengurangi resiko terjangkitnya penyakit berat secara signifikan. Salah satu contohnya adalah dengan melakukan aktivitas fisik, kita bisa mengurangi kadar dari kolesterol jahat yang ada pada tubuh kita.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang komponen kebugaran jasmani

https://brainly.co.id/tugas/3860959

Materi tentang manfaat latihan kebugaran jasmani

https://brainly.co.id/tugas/24634994

Materi tentang tes kebugaran jasmani

https://brainly.co.id/tugas/17330649

Detail jawaban

Kelas: 8

Mapel: Penjaskes

Bab: 5 - Kebugaran Jasmani

Kode: 8.22.5

#AyoBelajar 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Jelaskan Gangguan Sistem Pencernaan Berikut 1.Konstipasi 2.karies Gigi 3.Parositis(gondongan) 4.malnutrisi

Salah Satu Ciri Gunung Berapi Yang Aktif Adalah

Fekunditas Ikan Kakap Merah